Menjadikan Kontrol Selalu Berada ditengah Form Saat di Resize – Kode VB Net


Bila anda menghendaki suatu kontrol misalkan textbox atau button agar selalu berada di tengah form saat di resize. Berikut cara melakukannya. Tulislah salah satu kode berikut ini di event Form_Load dan di event Form_Resize :

' Jika ingin mempertahankan posisi vertikal
Button1.Left =(Me.ClientRectangle.Width / 2) - (Button1.Width / 2)
 
' Jika ingin mempertahankan posisi horisontal
Button1.Top = (Me.ClientRectangle.Height / 2) - (Button1.Height / 2)

3 respons untuk ‘Menjadikan Kontrol Selalu Berada ditengah Form Saat di Resize – Kode VB Net

Tinggalkan komentar